Indonesia memang kaya akan rempah rempah juga tanaman obat. Selain banyak rempah yang digunakan sebagai bumbu dapur juga dapat digunakan sebagai bahan obat.
Tanaman obat yang digunakan sebagai tanaman hias ini bisa dijumpai dipekarangan rumah beberapa orang yang peduli dengan kesehatan. Tanaman yang merambat ini, tidak menyita banyak tempat jika ditanam dipekarangan rumah. Dibalik batangnya yang berwarna merah dan daun yang hijau mengkilap bisa akan memberi kesan estetika ketika tamu berkunjung kerumah.
Karena daun ini merambat maka harap menggunakan rambatan yang dibuat serapi mungkin. Agar pada saat cabang yang semakin bertambah, akan menemukan tempat untuk mengikatkan diri.
Berikut beberapa khasiat dan kegunaan dari daun binahong ini. dapat digunakan pada kondisi sakit yang menyerang tiba tiba dan butuh pengobatan sesegera mungkin (pertolongan pertama). Juga ada manfaat pada penyakit yang cukup parah.
1. Sebagai obat pada bagian luar tubuh
- Sebagai Obat Gatal-gatal, eksim kulit.
Bahan:
Daun binahong 10-15 lembar. 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahon dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Luka.
Bahan:
Daun binahong beberapa lembar.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci, diremas-remas hingga menjadi lembut dan berlendir.
Cara menggunakan:
Tempelkan pada bagian luka, setelah itu tunggu sebentar, maka lukanya akan menjadi kering.
- Sebagai Obat Gusi berdarah.
Bahan:
Daun binahong 4 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Hidung Mimisan.
Bahan:
Daun binahong 4 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih sampai tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Jerawat.
Bahan:
Daun binahong 8 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih sampai tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
2. Sebagai Penunjang Pola Hidup
- Untuk menambah Kurang Nafsu makan.
Bahan:
Daun binahong 5 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Untuk menjaga stamina tubuh.
Bahan:
Daun binahong 1 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
3. Sebagai Penyembuhan Kronis
- Sebagai Obat Ambeien.
Bahan:
Daun Binahong sebanyak 16 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Batuk.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tersisa 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat borok aku yang menahun.
Bahan:
Daun binahong 12 lembar, 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat darah rendah.
Bahan:
Daun binahong 8 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat disentri.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Gegar Otak.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus hingga mendidih dan tinggal 2 gelas.
Cara pemakaian:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Lemah Syahwat.
Bahan:
Daun binahong 3-10 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Kencing manis.
Bahan:
Daun binahong 11 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat sakit paru-paru.
Bahan:
Daun binahong 10 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Patah Tulang.
Bahan:
Daun binahong 10-20 lembar, air 3 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Radang Ginjal.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, air 2 gelas.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat sehabis bersalin.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sehabis Operasi.
Bahan:
Daun binahong 20 lembar, 3 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Sesak Nafas.
Bahan:
Daun binahong 7 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
- Sebagai Obat Usus Bengkak.
Bahan:
Daun binahong 3 lembar, 2 gelas air.
Cara membuat:
Daun binahong dicuci lalu direbus sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Cara menggunakan:
Diminum 1 kali sehari.
Diatas beberapa khasiat besar dari daun binahong yang dapat kita manfaatkan dengan cara mudah dan menghasilkan khasiat yang begitu besar.
Dengan sedikit ramuan untuk dibuat di dapur sendiri tanpa perlu ruangan kimia khusus untuk mencampur bahan bahan mudah diatas, maka akan menghasilkan racikan obat hebat bagi tubuh anda.
Anda semua memiliki kesempatan untuk hidup sehat. :)
1 komentar:
Write komentarterimakasih untuk informasi nya
ReplyEmoticonEmoticon